Asrun Lio Minta Warga Waspada Fenomena El Nino

  • Bagikan
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sultra, Asrun Lio.

Kewaspadaan yang dimaksud lanjutnya, menyangkut kebakaran hutan dan kekeringan sawah. Walaupun sistem pengairan sudah baik tetapi harus perlu waspada adanya ancaman-ancaman kekeringan.

“Kita ambil contoh di kota Baubau sudah mengantisipasi elnino dengan melakukan publikasi dan sebarkan ke masyarakat. Salah satunya menggunakan media cetak dan elektronik. Pada intinya bagaimana agar informasi el nino ini sampai di masyarakat dan tercerahkan,” pungkasnya.(KP/fajar)

  • Bagikan

Exit mobile version