Dukung Pengembangan Komoditas Lokal, Pupuk Kaltim Pacu Produktivitas Buah Naga Banyuwangi

  • Bagikan

“Hari ini terbukti, hasil pendampingan Pupuk Kaltim panennya melimpah karena intervensi inovasi, yang didukung bantuan teknologi serta pengaplikasian pupuk secara tepat pada tanaman,” jelasnya.

Dirinya berharap program ini terus diperluas Pupuk Kaltim, sehingga sektor pertanian di Kabupaten Banyuwangi makin berkembang seiring meningkatnya pemahaman petani untuk memacu produktivitas hasil di berbagai komoditas.

“Hal ini tentu membuat petani sejahtera dengan hasil panen yang didapat. Semoga keberhasilan ini makin memotivasi petani untuk terus meningkatkan produktivitas, agar semakin berdampak terhadap kesejahteraan,” harap Sugirah.(*)

  • Bagikan

Exit mobile version