“Mudah-mudahan ajang ini juga menjadi kesempatan kita untuk menemukan Atlit berbakat kita,”harap Wali Kota Kendari.
Untuk diketahui Kegiatan ini berlangsung di Kota Kendari selama 5 Hari sejak tanggal 23-27 Maret 2021 dan dibiayai penuh oleh KONI Sultra.
Turut hadir dalam kegiatan, Menteri Olah Raga atau yang mewakili yakni Deputi III Bidang Pembudayaan Olah Raga Raden Isnanta, Wali Kota Kendari, Bupati Se-Sulawesi Tenggara Ketua Koni Sultra, serta peserta dari 17 Kabupaten Kota Se Sultra. (ismar/FNN)