“Jadi kalau dia belum vaksin, kita vaksin disitu baru boleh melanjutkan perjalanan. Kalau tidak mau, kita pulangkan. Kalau kita tidak lakukan kebijakan seperti ini, akan merajalela terus warga yang tidak mau disuntik. Apalagi Konawe ini menjadi jalur perlintasan. Makanya kita harus kompak menyukseskan vaksinasi ini. Pokoknya tidak ada lagi kompromi,” pungkas Ketua Majelis Pertimbangan Partai (MPP) DPW PAN Sultra itu. (KN/fajar)