“Dimanapun perempuan berada, ia tetaplah seorang wanita yang fitrahnya penuh cinta dan kasih,”ungkapnya.
Dia juga mengaku, perempuan juga siap berkorban agar bisa memberikan manfaat baik diranah publik maupun domestik.
Untuk diketahui, kegiatan ini diikuti Sekda Kota Kendari dan sejumlah Kepala OPD lingkup Pemkot Kendari.(IMR/FNN)