Untuk diketahui, Kendari Preneur adalah wadah untuk seluruh UMKM di Kota Kendari yang akan bina dan diakseskan ke permodalan di perbankan, untuk saat ini sudah terdata sebanyak 13 ribu UMKM dari potensi UMKM sebanyak 42 ribu UMKM dan kedepan akan didampingi sesuai masalahnya, mulai soal permodalan dan manajemen, dan askes marketing, dan untuk saat ini UMKM masih banyak bergerak dibidang perdagangan dan masih dalam kategori mikro.(ismar/FNN)